Category Archive: Travel Notes

Pondok Wisata Tambi, Tempat Bermalam di Tengah Kebun Teh

Pondok Wisata Tambi, begitu namanya. Saya berkesempatan berkunjung ke sana pada tanggal 4-5 Desember 2014 lalu bersama dengan teman-teman travel bloggers dalam rangka memenuhi undangan #FamTripJateng. Familiarization Trip yang diadakan oleh Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Jawa… Baca lebih lanjut

Toilet di Beijing: Sebuah Pengalaman Horror

(WARNING: Tulisan di bawah ini memiliki content kotor, bau, dan jorok. Bagi yang tidak tahan membaca, membayangkan, atau melihat hal-hal yang jorok dan berhubungan dengan toilet, silakan untuk tidak melanjutkan membaca) Sudah sering saya mendengar… Baca lebih lanjut

Langit Kota Beijing Tak Pernah Biru

Saya merasa bukan orang yang susah untuk beradaptasi di tempat baru. Bertahun-tahun tinggal di perantauan saya buktikan bisa dengan mudah menyatu dengan tempat baru yang sangat berbeda budaya, kebiasaan, dan bahasanya dari kampung… Baca lebih lanjut

MBWT Beijing: Makan, Jalan-jalan, dan Nonton Stand-up Comedy

“Lho, kok jaketnya sama semua mas?”, paspor urung distempel saat petugas imigrasi heran melihat hoodie berwarna biru tua bergambar logo Garuda Indonesia bertuliskan Mesakke Bangsaku World Tour yang kami pakai. “Iya mas, kami… Baca lebih lanjut

Layanan Kelas Dunia Bernuansa Nusantara Milik Garuda Indonesia

Saya beranjak dari kursi ruang tunggu bandara saat pengumuman boarding pesawat terdengar. Langkah saya santai terayun menuju antrian para pemudik yang berduyun tak sabar seolah akan ditinggal jika tak segera naik ke pesawat.… Baca lebih lanjut

Jejak Terakhir Teuku Umar

“11 Februari 1899, bertepatan dengan bulan Ramadhan, Teuku Umar tersungkur jatuh dihantam peluru emas Belanda di Suak Ujong, Meulaboh di saat pejuang sedang menunaikan sahur. Beliau langsung roboh dan syahid dalam usia yang… Baca lebih lanjut