Category Archive: Review

Review #JuruBicaraJKT: Ketika Pandji Menjadi Juru Bicara

Ini bukan kali pertama saya menyaksikan stand-up comedy spesial Pandji secara langsung. Sebelumnya, saya pernah lihat Mesakke Bangsaku di Banda Aceh dan Mesakke Bangsaku World Tour di Beijing. Namun ada yang berbeda yang… Baca lebih lanjut

Lebih Akrab dengan Keluarga Karena Samsung Galaxy Tab A

Saya dan istri termasuk orang tua yang sangat selektif dalam memberikan sesuatu kepada Bara, anak kami. Dalam hal makanan pendamping ASI (MPASI) misalnya, sebisa mungkin kami memilih makanan homemade. Sangat jarang kami memberi… Baca lebih lanjut

Review: Samsung Galaxy Tab A, Gawai Modern yang Mengerti Keluarga

Saat ini siapa sih yang tidak menggunakan gawai? Eh sebentar, sudah pada tahu kan gawai itu apa? Kalau belum dan masih asing dengarnya, saya kasih penjelasan dikit deh. Gawai itu adalah kata baku… Baca lebih lanjut

The Random Life Journal of Mira Maisura

Mira Maisura namanya. Perempuan manis asal Sigli ini memiliki jurnal kehidupan yang terdokumentasi di blognya, http://virtual-mee.blogspot.co.id/, dengan tagline …my random life journal. Saya dan ia tergabung dalam komunitas Gam Inong Blogger, sebuah komunitas blogger asal… Baca lebih lanjut

Cerita Menginap di Santika Premiere Bintaro

Akhir pekan ini adalah akhir pekan panjang ke sekian di tahun 2016. Bagi pekerja kantoran, akhir pekan panjang adalah saat menikmati kebersamaan bersama keluarga dan orang-orang tersayang. Ada banyak cara yang bisa dilakukan… Baca lebih lanjut

Djajanti House, Penginapan Unik Rasa “Rumah Nenek”

Apa yang ada di bayangan kalian jika mendengar kata “rumah nenek”? Mungkin terbayang bangunan kayu klasik dengan segala perabot antik di segala penjuru rumah. Saya ingat sekali, dulu rumah nenek saya berdinding anyaman… Baca lebih lanjut